Sadis, Suami di Solear Sayat Istrinya Hingga Berlumuran Darah

Minggu, 19 Mei 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GLOBALBANTEN.COM, BANTEN| Salah seorang pria yang belum diketahui identitasnya dikabarkan oleh warga di Perumahan Taman Adiyasa Desa Cikuya Kecamatan Solear Kabupaten Tangerang Banten diduga melakukan tindakan kekerasan terhadap istrinya.

Berdasarkan informasi dari warga berinisial YSF, bahwa korban diduga disayat oleh suaminya sendiri dengan menggunakan senjata tajam hingga badannya berdarah dan terluka.

Baca Juga :  Selain Keberadaannya di RTH, Tumpukan Sampah Yang Bau Di Keluhkan Warga Legok

“Disayat suaminya, TKP nya Adiyasa Desa Cikuya Blok N, kejadian sekira pukul 04.00 WIB,” ujarnya, Minggu (19/5/2024).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Tampak wanita yang menggunakan kaos warna putih dan celana pendek warna hitam berlumuran darah saraya menggerung-gerung menahan sakit akibat sayatan benda tajam yang diduga dilakukan oleh suaminya.

Baca Juga :  Pelaku Curanmor Kepergok Polisi Patroli Saat Dorong Motor Hasil Curian di Sepatan

Sementara itu Kapolsek Cisoka AKP Eldi SH membenarkan peristiwa tersebut, kata dia, saat ini korban sudah dilarikan ke RSUD Balaraja untuk mendapatkan penanganan oleh tim medis.

“Korban sudah dibawa ke RSUD Tobat Balaraja untuk mendapatkan perawatan dan Visum,” ungkap Kapolsek Cisoka AKP Eldi SH saat dikonfirmasi melalui WhatsApp.

Baca Juga :  Jika Terbukti, Orang Tua Korban Bisa Tersangka

Kata AKP Eldi, belum diketahui motif atas peristiwa tersebut, sementara terduga pelaku atau suami korban sudah melarikan diri.

“Belum diperiksa, sementara suaminya kabur/melarikan diri,” tandasnya.

(Zk)

Berita Terkait

Patroli Rutin Kewilayahan, Polsek Batuceper Amankan Dua Pelaku Curanmor
Polsek Jatiuwung Berhasil Menangkap KOMPLOTAN Curanmor, Yang Sudah Melaksanakan Aksinya Sebanyak 50 Kali.
Modus Penipuan dan Penggelapan Oknum Anggota Dewan DPRD Banten Di Tangkap Polda Banten
Pengadilan Tinggi Bandung Bebaskan Mafia Tanah terkait Pemalsuan, Ko bisa?
Ironis, Penjual Obat Daftar G Merambah ke Warung Klontongan
Pagar Laut Tangerang Semakin Tidak Jalas, Indikasi Korupsi, Keterlibatan Pejabat Tinggi Negara dan Ada Upaya Pengoncian Kasus
Remaja melakukan Penipuan dan Penggelapan Dana Perusahaan , Korban Minta APH Tindak Tegas
Sempat Dijebak dan Difitnah Oleh Oknum Polisi, Kini Wartawan Kembalikan Nama Baiknya

Berita Terkait

Minggu, 20 April 2025 - 18:19 WIB

Patroli Rutin Kewilayahan, Polsek Batuceper Amankan Dua Pelaku Curanmor

Sabtu, 19 April 2025 - 18:33 WIB

Polsek Jatiuwung Berhasil Menangkap KOMPLOTAN Curanmor, Yang Sudah Melaksanakan Aksinya Sebanyak 50 Kali.

Selasa, 15 April 2025 - 12:40 WIB

Modus Penipuan dan Penggelapan Oknum Anggota Dewan DPRD Banten Di Tangkap Polda Banten

Senin, 14 April 2025 - 08:16 WIB

Pengadilan Tinggi Bandung Bebaskan Mafia Tanah terkait Pemalsuan, Ko bisa?

Selasa, 8 April 2025 - 09:24 WIB

Ironis, Penjual Obat Daftar G Merambah ke Warung Klontongan

Berita Terbaru

Hukum dan Kriminal

Patroli Rutin Kewilayahan, Polsek Batuceper Amankan Dua Pelaku Curanmor

Minggu, 20 Apr 2025 - 18:19 WIB