Di Duga Dinas PUPR Kota Tangerang Belum Mengembalikan Uang Kelebihan Bayar Miliyaran Rupiah LSM Angkat Bicara

Kamis, 23 November 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Globalbanten.com l Tangerang
Aliansi Tangerang Raya Bersatu diantaranya LSM REMBUK, LSM LPAB, LSM PAMUNGKAS, LSM GERTAK, LSM COBRA, GARUDA BANTEN dan LSM LIBRA kembali membuat statment atas dugaan belum dikembalikannya uang kelibahn bayar Tahun Anggaran 2022.Rabu (22/11/2023)

koordinator Aliansi Tangerang raya bersatu (ATRB)Bonar mengatakan melalui telp wasshap kepada Kabid Bina Marga pada hari jumat, 17 Nopember 2023, Mursiman mengakui dari jumlah 16 Pekerjaan yg lebih bayar, ada 2 lagi kegiatan yang belum dikembalikan ke Kas Negara dan patut diduga yang belum dikembalikan tersebut yaitu kegiatan peningkatan jalan Juanda senilai Rp. 1.271.191.181,84 dan Kegiatan Peningkatan jalan Buroq Lio baru Senilai Rp. 1.536.477.179,95.

Baca Juga :  Ketua Dewan pimpinan daerah (DPD) Gabungnya wartawan Indonesia Silaturahmi Ke Rumah Penasehat GWI

Bonar menegaskan kepada Kabid bina marga (BM)Jika memang sudah dikembalikan, tujukan bukti kwitansi pengembaliannya dan jangan banyak alasan.

Baca Juga :  Donor Darah Jelang Hari Bhayangkara ke-78, Polres Metro Tangerang Kota Gandeng PMI dan Motivasi Masyarakat

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Baca Juga :  Pj Bupati Tangerang Buka Rakor Pengawasan Internal Daerah

Bonar mengatakan apakah ini ulah dari Kabid bina marga (BM)yang lama, dan mengapa Kadis PUPR melakukan pembiaran.

Jika para pejabat yg terkait tidak mampu mengemban tugas dan amanat, Silahkan mengundurkan diri dari jabatannya atau mengusulkan Pensiun dini ujarnya ‘ (Rom)

Berita Terkait

Geger! Dua Operator Desa di Tangerang Tersangka Korupsi Dana Desa Miliaran Rupiah!
Mahasiswa BEM Banten dan Tangerang Tolak Temui Utusan Bupati Tangerang dalam Aksi Protes PSN PIK 2
Abdul Qodir, Anggota DPRD Tangerang, Maju Calon Ketua Karang Taruna, Timbulkan Isu Etika dan Konflik Kepentingan
Kuasa hukum AH dan M, tersangka kasus dugaan korupsi retribusi pelelangan ikan Angkat Bicara
Ratusan Warga Pantura Geruduk Kantor Pemda Kabupaten Tangerang, Pertanyakan Rekomendasi PKKPR
Dugaan Penyalahgunaan Wewenang oleh Sekda Kabupaten Tangerang, Soma Atmaja, Terkait Penerbitan Izin PKKPR
Dugaan Penyalahgunaan Wewenang dalam Penerbitan PKKPR di Kabupaten Tangerang
Kejaksaan Tinggi Banten Naikkan Status ke Penyidikan Terkait Dugaan Korupsi Pekerjaan Jasa Layanan Pengangkutan dan Pengolahan Sampah di DLHK Kota Tangerang Selatan Tahun Anggaran 2024

Berita Terkait

Rabu, 12 Februari 2025 - 21:40 WIB

Geger! Dua Operator Desa di Tangerang Tersangka Korupsi Dana Desa Miliaran Rupiah!

Senin, 10 Februari 2025 - 20:56 WIB

Mahasiswa BEM Banten dan Tangerang Tolak Temui Utusan Bupati Tangerang dalam Aksi Protes PSN PIK 2

Minggu, 9 Februari 2025 - 13:35 WIB

Abdul Qodir, Anggota DPRD Tangerang, Maju Calon Ketua Karang Taruna, Timbulkan Isu Etika dan Konflik Kepentingan

Kamis, 6 Februari 2025 - 16:56 WIB

Kuasa hukum AH dan M, tersangka kasus dugaan korupsi retribusi pelelangan ikan Angkat Bicara

Rabu, 5 Februari 2025 - 17:12 WIB

Ratusan Warga Pantura Geruduk Kantor Pemda Kabupaten Tangerang, Pertanyakan Rekomendasi PKKPR

Berita Terbaru

Hukum dan Kriminal

Polisi Tangkap 2 Pelaku Curanmor di Tangerang Saat Hendak COD*l

Sabtu, 15 Feb 2025 - 14:17 WIB