Diduga Kuat PT. Federal Industri Membuang Air Limbah Ke Persawahan Warga

Jumat, 2 Februari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Globalbanten.com |Pabrik PT Federal Industri Indonesia yang berdomisili di Ranca Kebo, Desa Mekar Jaya, RT 12/04, Kecamatan Panongan, Kabupaten Tangerang dikeluhkan warga sekitar terkait limbah pabrik produksi alumunium poil yang dijadikan bahan baku untuk di jadikan herbel

Saat tim media mendatangi Perusahaan PT Federal Industri Indonesia”, Bertemu dengan Alex di perusahaan PT Federal Industri Indonesia mengatakan bahwa saya cuman marketing saja, bukan Boss pemilik perusahaan’ Alex juga menyampaikan pemilik perusahaan inisial (A) warga Asing.ucap Alex.

Baca Juga :  Terciduk ASN Cianjur Kena OTT, Ditengah Masa Tenang Kampanye Pemilu 2024

Tim media menyampaikan terkait pembuangan air limbah B3 dari perusahan PT Federal Industri Indonesia yang di buang ke lahan warga tersebut apakah sudah sesuai dengan SOP

Salah satu warga yang tidak mau di sebutkan namanya mengatakan sekitar pabrik PT Federal Industri mengaku resah dengan adanya keberadaan pabrik tersebut. Imbas dari pabrik mengakibatkan suara mesin bising sekali setiap harinya ujarnya ‘

Baca Juga :  Jelang Pemilu 2024, Polsubsektor Terminal Kargo Bandara Soekarno-Hatta Ajak Masyarakat Ciptakan Rasa Aman dan Sejuk

saat di konfirmasi kepala desa
(Kades )Purwahyudhie mengatakan bahwa sebelum adanya laporan dari warga berarti tidak ada masalah, di situkan memang yang kerja warga kami, sementara mereka dituntut untuk mencukupi kebutuhan sehari hari, kalau mereka tidak bekerja otomatis mereka pasti kekades
tandasnya “(Rom)

Berita Terkait

Tingkatkan Kesehatan dan Kebugaran Tahanan, Lapas Pemuda Tangerang Laksanakan Senam Bersama dan Bagikan Vitamin
5 Kali Beraksi Gunakan Obeng dan Pahat, Tersangka Bobol Rumah Warga di Teluknaga Ditangkap Polisi
Tingkatkan Inovasi Desa, Pemdes Kohod Gelar MusrenbangDes TA 2025
Akses Jalan Cisoka-Adiyasa Rusak Parah Potensi Terjadi Lakalantas Berkepanjangan
Turnamen Sepak Bola PIK 2 CUP U-19 2024 di Pakuhaji, Bidik Bibit Unggul untuk FORKAB
Kesepakatan Peningkatan Tata Kelola Hukum, Pj. Gubernur Banten dan Kajati Teken MoU
Penemuan Mayat Tanpa Identitas di kali Cisadane
IDI Cabang Tangerang Gelar Pertemuan ilmiah Tahunan (PIT) Ke VIII.

Berita Terkait

Kamis, 5 September 2024 - 16:52 WIB

Tingkatkan Kesehatan dan Kebugaran Tahanan, Lapas Pemuda Tangerang Laksanakan Senam Bersama dan Bagikan Vitamin

Kamis, 5 September 2024 - 16:48 WIB

5 Kali Beraksi Gunakan Obeng dan Pahat, Tersangka Bobol Rumah Warga di Teluknaga Ditangkap Polisi

Rabu, 4 September 2024 - 14:08 WIB

Tingkatkan Inovasi Desa, Pemdes Kohod Gelar MusrenbangDes TA 2025

Minggu, 1 September 2024 - 13:12 WIB

Akses Jalan Cisoka-Adiyasa Rusak Parah Potensi Terjadi Lakalantas Berkepanjangan

Minggu, 1 September 2024 - 08:47 WIB

Turnamen Sepak Bola PIK 2 CUP U-19 2024 di Pakuhaji, Bidik Bibit Unggul untuk FORKAB

Berita Terbaru

Pemerintahan

Jaksa Agung Buka Rakernis Kejaksaan 2024

Sabtu, 7 Sep 2024 - 09:50 WIB