Jenderal Dudung Abdurachman Sifat Merakyat dan Dicintai Prajuritnya

Kamis, 2 November 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Globalbanten.com, Jakarta | – Punya sifat merakyat dan selalu dekat dengan bawahan tak akan pernah lekang dimakan zaman. Ungkapan ini tepat di sematkan untuk sosok Jenderal Purnawirawan TNI Dudung Abdurachman yang telah memasuki masa purna bhakti.

“Layak disematkan kepada sosok Jenderal Dudung, sebagai prajurit dan juga pemimpin besar,” ungkap Direktur Executive Migrant Watch Aznil Tan, pada awak media saat berbincang terkait siapa sosok yang layak memegang kendali dalam hal pertahanan dan keamanan bangsa, di Jakarta, Minggu 29 Oktober 2023.

Baca Juga :  Wartawan Nilai Sistem Informasi Satpol PP Kota Tangerang Bobrok

Kebesaran ketokohannya, lanjut Aznil, bisa dilihat saat ratusan prajurit turut haru melepas Jenderal Dudung meninggalkan markas besar TNI Angkatan Darat. Membludaknya para prajurit yang mengantar kepergiannya dalam menuntaskan tugas sebagai Kepala Staf Angkatan Darat ini menunjukkan bahwa kepemimpinannya belum layak tergantikan. Namun karena Undang Undang sudah mengatur, semua pihak harus tetap tunduk pada aturan tertinggi di negeri ini.

“Saya melihat jati diri Jenderal Dudung saat ini kian menunjukkan kenegarawanannya. Sudah saatnya beliau itu diberikan tanggung jawab yang lebih tinggi lagi. Potensi beliau akan sayang jika tidak dimaksimalkan dalam mengurus bangsa,” ujar Aznil lagi.

Baca Juga :  Operasi Razia Gabungan Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Dan Dinas Sosial Kota Tangerang 10 Orang Terjaring

Tidak mudah bagi seorang jenderal mampu meraih bintang secara sempurna dan turut menyandang jabatan strategis. Meraih Karir cepat dan cemerlang seperti Jenderal Dudung akan sangat sulit dicari padanannya.

“Saya rasa kecerdasan seorang Dudung akan sulit dicari padanannya,” tutup Aznil.

Penulis : Red

Berita Terkait

Digelar Serentak Secara Nasional, Polres Metro Tangerang Gelar Bazar Ramadhan Polri Presisi dan Baksos Bhayangkari 2025
Polsek Cisauk Tidak Profesional Terkait Laporan Dari Lembaga Perlindungan Konsumen.
Cek Takaran Minyak Kita, Wakil Bupati Tangerang : Masyarakat Tak Perlu Khawatir, Sesuai Takaran
Mohon doa dan Dukungan Polri Untuk Masyarakat, Kapolres Metro Tangerang Kota Sambangi Ponpes Alhasaniyah
Sinergi Dengan Pemerintah Provinsi Banten, Bank Banten Hadir Berikan Bantuan Dalam Safari Ramadan Kabupaten Pandeglang
Pengusutan dugaan korupsi di Dinas Lingkungan Hidup (LH) Kota Tangerang Selatan Semakin Tak Jelas.
Bersama Forkopimda, Kapolres Metro Tangerang Kota Hadiri Safari Ramadhan Gubernur Banten di Musholla Nurul Iman Tangerang
Etika Pejabat Dipertanyakan: Kasie Binwas Pakuhaji Diduga Intimidasi Wartawan

Berita Terkait

Jumat, 21 Maret 2025 - 15:58 WIB

Digelar Serentak Secara Nasional, Polres Metro Tangerang Gelar Bazar Ramadhan Polri Presisi dan Baksos Bhayangkari 2025

Selasa, 18 Maret 2025 - 18:41 WIB

Polsek Cisauk Tidak Profesional Terkait Laporan Dari Lembaga Perlindungan Konsumen.

Selasa, 18 Maret 2025 - 14:08 WIB

Cek Takaran Minyak Kita, Wakil Bupati Tangerang : Masyarakat Tak Perlu Khawatir, Sesuai Takaran

Minggu, 16 Maret 2025 - 15:29 WIB

Mohon doa dan Dukungan Polri Untuk Masyarakat, Kapolres Metro Tangerang Kota Sambangi Ponpes Alhasaniyah

Sabtu, 15 Maret 2025 - 19:01 WIB

Sinergi Dengan Pemerintah Provinsi Banten, Bank Banten Hadir Berikan Bantuan Dalam Safari Ramadan Kabupaten Pandeglang

Berita Terbaru

Daerah

Ormas Wanita Islam Ajak Masyarakat Mandiri Melalui UMKM

Minggu, 23 Mar 2025 - 15:08 WIB