Tim Penyaluran Kodim 0510 Tigaraksa, Melaksanakan Pendampingan Pendistribusian Bantuan Beras ke 1118 KPM Desa Cikareo

Kamis, 29 Februari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Globalbanten.com | Bintara Pembina Desa atau Babinsa Koramil 13/Cisoka, Kodim 0510 Tigaraksa, Serka Suhenda (Babinsa Ds.Cikareo) dengan didampingi Sersan Dua Dudi, Sersan Dua Hendi bersama Pemdes Cikareo Kecamatan Cikareo melaksanakan pendampingan kegiatan pendistribusian bantuan sosial pangan Cadangan Beras Pemerintah (CBP) tahun 2024, di Aula Kantor Balai Desa Cikareo Kecamatan Solear Kabupaten Tangerang.(29/02/2024)

Dengan adanya hal itu, tampak antusias warga desa Cikareo memadati kantor desa sejak pukul 08:00 Wib dimana sebanyak 1118 Keluarga Penerima Manfaat (KPM) yang masing – masing akan menerima 10 Kg, Selain Babinsa Cikareo Serka Suhenda, kegiatan pembagian bantuan sosial CBP ini juga dihadiri oleh Kepala Desa Cikareo Abdul Azid beserta para perangkat Desanya.

Baca Juga :  Rakernas ke 2 GINSI Kemenko Perekonomian :GINSI Mitra Strategis Pemerintah untuk Perdagangan Internasional

Dalam keterangannya Serka Suhenda selaku Babinsa Desa Cikareo menjelaskan, pendampingan yang dilakukan ini dalam rangka memastikan proses penyaluran bantuan berjalan dengan tertib dan aman, dan seluruh bantuan sosial tepat sasaran juga terdistribusi dengan baik,”ungkapnya

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Saya berharap, dengan adanya bantuan pangan sebagai wujud upaya dari Pemerintah bersama Bulog yang kali ini bekerjasama dengan PT. YASA ARTHA TRI MANUNGGAL tersebut bisa mengurangi beban bagi warga masyarakat Desa Cikareo yang kurang mampu,” tegasnya

“Semoga bantuan tersebut dapat bermanfaat, dan meringankan pengeluaran dalam kebutuhan sehari – hari bagi warga,” ujar Serka Suhenda.

Baca Juga :  Siapkan Saksi Ahli di MK, Mendagri Setuju Diskualifikasi Yang Langgar Aturan Rolling ASN

Sementara itu Abdul Azid selaku Kepala Desa Cikareo kepada menambahkan, Kami pastikan warga yang menerima termasuk kurang mampu, tidak punya pekerjaan tetap dan janda miskin yang patut dibantu,” katanya

Dengan adanya bantuan ini, saya selalu kepala desa mengucapkan banyak terimakasih kepada jajaran Tim Penyaluran Kodim 0510 Tigaraksa, dimana pada saat ini kondisi harga beras yang masih cukup tinggi di pasaran, maka pihak Pemerintah Desa Cikareo sangat mendukung atas disalurkannya bantuan tersebut karena dapat membantu perekonomian warga kami yang kondisinya kurang mampu.

“Ada 1118 warga masyarakat Desa Cikareo yang tercatat dan berhak menerima bantuan tersebut dan itu berdasarkan data dari Tim Penyaluran Kodim 0510 Tigaraksa langsung, jadi bukan data dari Desa yang sengaja di pilah atau dipilih,” jelasnya.

Baca Juga :  Diduga Ada Penjualan Oli Palsu Lewat Online di Perumahan Villa Mutiara Bogor dua

Namun bantuan pangan beras ini adalah salah satu dari sekian program bantalan ekonomi Pemerintah kepada masyarakat berpendapatan rendah, Bantuan pangan beras ini dikelola sepenuhnya oleh Badan Pangan Nasional bersama Bulog,”tegas Azid.

Disisi lain ibu Sahati (65) warga RT 17 menyampaikan, saya sangat senang sekali dapat bantuan beras, beras mahal pak, makanya ini sangat membantu sekali, “Terima pak Tentara atas bantuan berasnya,” ucap nenek kepada Tim Penyaluran dari Kodim 0510 Tigaraksa.

Berita Terkait

Batalyon Arhanud 1 Kostrad Gelar Bakti Sosial Bersama Pajero Indonesia One Chapter Tangerang Raya Di TPA Cipeucang Serpong.
Kades Kohod Melalui Kuasa Hukumnya Gelar Jumpa Pres Atas Kegaduhan Pagar Laut, dirinya Jadi Korban dari Pihak Lain
HIPMI Kabupaten Tangerang Gandeng BNN Kota Tangerang Kenalkan Dunia Usaha Dan Cegah Bahaya Penyalahgunaan Narkotika.
Bank Banten Perkuat Sinergi dengan FISIP Universitas Setia Budhi Rangkasbitung
Dukung Program Disnaker Provinsi Banten, Bank Banten Hadir dalamApel Bulan K3
Dugaan Korupsi di Dinas Kominfo Kota Tangerang, Pejabat Sulit Ditemui
Sulit, Warga di Sukasari Rela Antri Demi Gas Melon
MUSRENBANG RKPD 2026 KECAMATAN CISAUK, CAMAT : FOKUS UNTUK WILAYAH

Berita Terkait

Selasa, 18 Februari 2025 - 12:22 WIB

Batalyon Arhanud 1 Kostrad Gelar Bakti Sosial Bersama Pajero Indonesia One Chapter Tangerang Raya Di TPA Cipeucang Serpong.

Jumat, 14 Februari 2025 - 23:08 WIB

Kades Kohod Melalui Kuasa Hukumnya Gelar Jumpa Pres Atas Kegaduhan Pagar Laut, dirinya Jadi Korban dari Pihak Lain

Rabu, 12 Februari 2025 - 21:49 WIB

HIPMI Kabupaten Tangerang Gandeng BNN Kota Tangerang Kenalkan Dunia Usaha Dan Cegah Bahaya Penyalahgunaan Narkotika.

Senin, 10 Februari 2025 - 18:31 WIB

Bank Banten Perkuat Sinergi dengan FISIP Universitas Setia Budhi Rangkasbitung

Senin, 10 Februari 2025 - 17:55 WIB

Dukung Program Disnaker Provinsi Banten, Bank Banten Hadir dalamApel Bulan K3

Berita Terbaru

Hukum dan Kriminal

Polisi Tangkap 2 Pelaku Curanmor di Tangerang Saat Hendak COD*l

Sabtu, 15 Feb 2025 - 14:17 WIB